Kejadian Stunting pada Balita Berhubungan dengan Pemberian ASI eksklusif Selama 1000 Hari Pertama Kelahiran

Author:

Harismayanti Harismayanti,Mansur Rona Febriyona

Abstract

Fenomena cakupan ASI eksklusif yang masih rendah secara jangka panjang akan berimplikasi terhadap tumbuh dan kembang anak. Penelitian ini mengeksplorasi hubungan antara pemberian ASI eksklusif dan kejadian stunting pada balita di Wilayah Kerja Puskesmas Limboto, Kabupaten Gorontalo. Dengan melibatkan 93 responden ibu Balita berusia 7–24 bulan, penelitian ini menggunakan pendekatan cross-sectional, kuantitatif untuk variabel riwayat pemberian ASI eksklusif dan kualitatif dengan wawancara mendalam faktor pemberian ASI eksklusif, analisis data menggunakan metode uji Chi-square. Sebagian besar balita pada kategori sangat pendek (16,1%), dan pendek (14,0%), kemudian  yang tidak menerima ASI eksklusif cenderung mengalami stunting (p=0,001). Faktor pemberian ASI eksklusif antara lain fasilitas kesehatan yang jaraknya cukup jauh sehingga pelayanan kesehatan dan penyuluhan yang didapatkan tidak maksimal, kurangnya pemahaman ibu akan pentingnya status gizi selama 1000 hari pertama kehidupan atau selama masa kehamilan hingga anak berusia 2 tahun, ibu dengan riwayat kondisi KEK, riwayat anemia dan tidak teratur mengkonsumsi tablet Fe saat hamil kebanyakan melahirkan anak dengan stunting. Upaya untuk mengatasi masalah stunting diperlukan kerjasama lintas sektoral yang baik. Penelitian lanjutan diperlukan dengan memperhatikan kepada faktor budaya dan kontekstual.

Funder

Pimpinan Pusat Muhammadiyah

Publisher

Poltekkes Kemenkes Kendari

Reference12 articles.

1. Annur, C. M. (2023). Deretan 10 Provinsi dengan Pemberian ASI Eksklusif Terendah Nasional pada 2022. Katadata. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/08/10/deretan-10-provinsi-dengan-pemberian-asi-eksklusif-terendah-nasional-pada-2022

2. Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo. (2021). Laporan Kesehatan Provinsi Gorontalo Tahun 2020. Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo.

3. Hasan, H. (2023). Tinggi Badan Ibu dan Ketahanan Pangan Keluarga merupakan Faktor Risiko Kejadian Stunting di Wilayah Pesisir Kabupaten Buton Tengah: Studi Kasus Kontrol. Health Information?: Jurnal Penelitian, 15(2), Article 2. https://doi.org/10.36990/hijp.v15i2.1007

4. Kementerian Kesehatan. (2021). Buku Saku Hasil Studi Status Gizi Indonesia (SSGI) Tingkat Nasional, Provinsi, dan Kabupaten/Kota Tahun 2021. Kementerian Kesehatan.

5. Koro, S., Hadju, V., As’ad, S., & Bahar, B. (2018). Determinants of 6-24 Months Child Stunting in South Central Timor District, East Nusa Tenggara Province. Health Information?: Jurnal Penelitian, 10(1), 1–10. https://doi.org/10.36990/hijp.v10i1.1

Cited by 2 articles. 订阅此论文施引文献 订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献

同舟云学术

1.学者识别学者识别

2.学术分析学术分析

3.人才评估人才评估

"同舟云学术"是以全球学者为主线,采集、加工和组织学术论文而形成的新型学术文献查询和分析系统,可以对全球学者进行文献检索和人才价值评估。用户可以通过关注某些学科领域的顶尖人物而持续追踪该领域的学科进展和研究前沿。经过近期的数据扩容,当前同舟云学术共收录了国内外主流学术期刊6万余种,收集的期刊论文及会议论文总量共计约1.5亿篇,并以每天添加12000余篇中外论文的速度递增。我们也可以为用户提供个性化、定制化的学者数据。欢迎来电咨询!咨询电话:010-8811{复制后删除}0370

www.globalauthorid.com

TOP

Copyright © 2019-2024 北京同舟云网络信息技术有限公司
京公网安备11010802033243号  京ICP备18003416号-3