Author:
Arifin Bustanul,Ibrahim Sanusi
Abstract
Di antara produk-produk alami, flavonoid adalah yang sangat menarik untuk dipelajari dan merupakan salah satu senyawa yang menjanjikan untuk mengobati kanker, antioksidan, bakteri patogen, radang, disfungsi kardio-vaskular, dan lain-lain. Kemampuan dan bioaaktiftas terutama antioksidan dari flavonoid telah dipelajari, dalam hal ini ditunjukkan bahwa metilasi flavonoid dapat meningkatkan peranan flavonoid dalam bidang obat-obatan. Metilasi dari flavonoid melalui kelompok hidroksil bebasnya atau atom C yang dapat meningkatkan stabilitas metaboliknya dan meningkatkan transportasi membran. Review ini menjelaskan struktur dasar dan klasifikasi flavonoid, dan isolasi dan bioaktiftas dari flavonoid yang khususnya dalam peranannya sebagai antioksidan. Mekanisme flavonoid sebagai antioksidan secara kimia dan tahapannya juga dipelajari.
Publisher
Universitas Maritim Raja Ali Haji
Cited by
26 articles.
订阅此论文施引文献
订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献