Author:
Anwar Muhammad Tajuddin,Husain Husain,Jaya Nenet Natasudian
Abstract
<p>Salah satu warisan budaya nenek moyang bangsa Indonesia yang sangat bernilai adalah naskah kuno (<em>manuskrip</em>) yang ditulis dalam berbagai aksara dan bahasa. Dan satu diantaranya adalah Naskah Kuno Sasak, yang merupakan dokumen peninggalan nenek moyang Suku Sasak di Nusa Tenggara Barat, yang ditulis dengan tangan atau dalam bentuk asli sebelum dicetak. Digitalisasi adalah proses alih media dari bentuk tercetak, audio, maupun video, dilakukan untuk membuat arsip dokumen digital. Digitalisasi memerlukan peralatan seperti komputer, <em>scanner</em>, operator, media, sumber, dan <em>software</em>. Metode interpretatif dan perspektif, dipengaruhi oleh desain perspektif, seperti desain partisipatif dan desain sistem, melibatkan teori sistem yang layak. Digitalisasi Naskah Kuno Sasak merupakan perancangan <em>interface </em>menggunakan <em>Framework Jquery Mobile</em> dan penyimpanan data menggunakan basis data <em>MySQL,</em> sedangkan bahasa pemrograman menggunakan <em>PHP</em>. Digitalisasi sistem informasi ini menggunakan sistem operasi <em>phonegap</em>. Hasil dari perancangan ini adalah sebuah aplikasi Digitalisasi Naskah Kuno Sasak yang akan memudahkan dalam mendapatkan segala informasi mengenai Naskah Kuno Sasak. Hasil pengujian<em> </em>menunjukkan bahwa aplikasi ini dapat memberikan informasi sesuai dengan kebutuhan pengguna, seperti informasi Naskah Tulisan dalam bentuk; Lontar, tulisan Arab Melayu dan lain sebagainya.</p><p> </p><p class="Judul2"><strong><em>Abstract</em></strong></p><p class="Judul2"><em></em><em>One of the most valuable ancestral heritages of the Indonesian nation is the ancient manuscripts written in various letters and languages. And one of them is the Sasak Ancient Manuscripts, which is a relic of the ancestor of the Sasak tribe in West Nusa Tenggara, written by hand or in original form before printing. Digitalization is the process of media transfer from printed form, audio, or video, to create digital document archives. Digitalization requires equipment such as computers, scanner, </em><em>operato</em><em>r, media, sources, and software. Interpretive and perspective methods a</em><em>re</em><em> influenced by perspective design, such as participatory design and system design, </em><em>inwhich </em><em>involv</em><em>ing </em><em>proper system</em><em>s</em><em> theory. Digitalization of Ancient Sasak Manuscripts is an interface design using Jquery Mobile Framework and data storage using MySQL database, while programming language using PHP. Information System Digitalization uses an operating system </em><em>made </em><em>using phonegap. The result of this design is an application of Ancient Sasak Manuscripts Digitalization which is useful to facilitate especially the younger generation in getting information </em><em>about </em><em>Ancient Sasak Manuscripts</em><em>.T</em><em>he results of testing obtained that the application can provide information in accordance with user needs, such as information</em><em>s of</em><em> writing Manuscripts in the form of Lontar, Malay Arabic and so forth.</em></p><p> </p>
Publisher
Fakultas Ilmu Komputer Universitas Brawijaya
Cited by
5 articles.
订阅此论文施引文献
订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献