Abstract
Abstrak: Bangsa yang besar adalah bangsa yang memiliki karakter kuat bersumber dari nilai-nilai yang digali dari budaya masyarakatnya. Nilai-nilai kearifan lokal bukanlah penghambat kemajuan di era global, namun menjadi kekuatan transformasional yang luar biasa dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia sebagai modal keunggulan kompetetif dan komparatif suatu bangsa. Oleh karena itu, penggalian nilai-nilai kearifan lokal merupakan langkah strategis dalam upaya membangun karakter bangsa. Hamemayu Hayuning Bawana merupakan filosofi yang mengandung dimensi karakter secara komprehensif. Hamemayu hayuning bawana bermakna selalu mengupayakan peningkatan kesejahteraan rakyat dan mendorong terciptanya sikap serta perilaku hidup individu yang menekankan keselarasan manusia dengan manusia, manusia dengan alam, dan manusia dengan Allah dalam melaksanakan hidup dan kehidupan. Kata Kunci: budaya lokal, kearifan lokal, pengembangan karakter, hamemayu hayuning bawana CHARACTER DEVELOPMENT BASED ON LOCAL WISDOM HAMEMAYU HAYUNING BAWANA(Identification of Character Values Based on Culture)Abstract: Abstract: great nation is a nation that has a strong character derived from the values exposed from the culture of the people. The values of local wisdom is not inhibiting progress in the global era, but a tremendous transformational force in improving the quality of human resources as a competitive advantage and comparative capital of a nation. Therefore, extracting the values of local wisdom is a strategic step in building national character. Hamemayu Hayuning Bawana is a philosophy that contains a comprehensive dimensional character. Hamemayu hayuning bawana means always strive to increase the welfare of the people and encouraging attitudes and behavior of individuals who emphasize the harmony between human, between human and nature, and between human and God in carrying out life and living. Keywords: culture, character, local wisdom, hamemayu hayuning bawana
Publisher
Universitas Negeri Yogyakarta
Cited by
6 articles.
订阅此论文施引文献
订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献