Perkembangan Transaksi Bisnis E-Commerce terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia

Author:

Nasution Eri Yanti,Hariani Prawidya,Hasibuan Lailan Safina,Pradita Wita

Abstract

Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) sudah menjadi kebutuhan di zaman sekarang ini, banyak masyarakat di Indonesia yang sudah memanfaatkannya dalam kehidupan sehari-hari. Dinamika perekonomian tidak terlepas dari perkembangan serta kemajuan teknologi, infrastruktur, produktifitas dan inovasi. Kemajuan ilmu pengetahuan memberikan dampak dalam kemajuan teknologi. Disruptive innovation menciptakan pasar sendiri yang berlanjut pada sektor bisnis digital (E-commerce). Perkembangan teknologi juga diiringi dengan perkembangan cara menyampaikan informasi dalam berkomunikasi sehingga aktivitas menjadi lebih cepat dengan menggunakan internet dengan aplikasi sosial media.  Penelitian ini bertujuan untuk  analisis deskriptif perkembangan  E-Commerce melalui dan mengestimasi pengaruh bisnis sektor E-Commerce terhadap  pertumbuhan ekonomi Indonesia periode 2007-2016. Data yang digunakan dalam variabel ini adalah data sekunder yang diambil dari Badan Pusat Statistik, APJII (Asosiasi Pengguna Jasa Internet Indonesia). Hasil penelitian  dengan menggunakan model time serries dengan tehnik OLS (Ordinary Least Square)  menunjukkan perkembangan peningkatan bisnis E-commerce cukup besar dalam mendukung pertumbuhan sektor telekomunikasi dan informasi yang memberikan kontribusi sebesar 8% dari total GDP Indonesia ditahun 2016. UMKM yang menjadi tulang punggung ekonomi Indonesia juga menunjukkan potensinya untuk berperan dalam menggerakkan ekonomi digital nasional. Variabel GDP, Jumlah Pengguna internet (JPI) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia, begitu juga dengan  Jumlah Nilai Transaksi e-Commerce (JNTE) berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi pada era digital

Publisher

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Al-Washliyah

Subject

General Medicine

Cited by 5 articles. 订阅此论文施引文献 订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献

1. B2B E-commerce Application Development: Case Study of Implementing Innovative Features to Increase Business Transaction Efficiency PT. Bening's Indonesia;International Journal Of Computer Sciences and Mathematics Engineering;2023-11-26

2. User Experience Analysis on Mobile Banking Applications with System Usability Scale and Usability Testing;2023 IEEE 9th International Conference on Computing, Engineering and Design (ICCED);2023-11-07

3. Analysis of Factors Influencing the Intention of Using Digital Banking Through Social Media;2023 10th International Conference on Information Technology, Computer, and Electrical Engineering (ICITACEE);2023-08-31

4. Investigating the Consumer Behavior of E-Commerce Product and Its Impact on Purchase Intention in Indonesia;Proceedings of the BISTIC Business Innovation Sustainability and Technology International Conference (BISTIC 2022);2023

5. Pengaruh Aplikasi Shopee terhadap Barang-Barang Lokal Menggunakan Karakter Cinta tanah Air pada Peserta Didik Kelas VI Sekolah Dasar;Journal of Basic Education Research;2022-09-30

同舟云学术

1.学者识别学者识别

2.学术分析学术分析

3.人才评估人才评估

"同舟云学术"是以全球学者为主线,采集、加工和组织学术论文而形成的新型学术文献查询和分析系统,可以对全球学者进行文献检索和人才价值评估。用户可以通过关注某些学科领域的顶尖人物而持续追踪该领域的学科进展和研究前沿。经过近期的数据扩容,当前同舟云学术共收录了国内外主流学术期刊6万余种,收集的期刊论文及会议论文总量共计约1.5亿篇,并以每天添加12000余篇中外论文的速度递增。我们也可以为用户提供个性化、定制化的学者数据。欢迎来电咨询!咨询电话:010-8811{复制后删除}0370

www.globalauthorid.com

TOP

Copyright © 2019-2024 北京同舟云网络信息技术有限公司
京公网安备11010802033243号  京ICP备18003416号-3