Abstract
Self esteem merupakan sebuah pembentukan karakter mengenai diri sesorang dan merupakan faktor penting dalam perilaku langsung berkaitan dengan berbagai aspek dalam hidup. Tanpa dibekali self esteem, individu akan mengalami kesulitan untuk mengatasi tantangan hidup maupun untuk merasakan berbagai kebahagiaan dalam hidupnya. Ia juga mengatakan bahwa self esteem mengandung nilai keberlangsungan hidup (survival value) yang merupakan kebutuhan dasar manusia. Hal ini memungkinkan self esteem mampu memberikan sumbangan bermakna bagi proses kehidupan individu selanjutnya, maupun bagi perkembangan pribadi yang sehat. Penelitian ini bertujuan untuk menguji validitas konstruk instrument tersebut. Data dalam penelitian ini subjek adalahsantri yang sedang dalam proses menempuh pendidikan di Pondok Pesantren Ma’hadut Tholabah Babakan, Lebaksiu, Tegal berjumlah 198 orang. Metode yang digunakan adalah Confirmatory Factor Analysis (CFA) menggunakan software LISREL 8.70.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa 7 dari 10 item yang ada bersifat unidimensional. Artinya hanya 7 item mengukur satu faktor saja sehingga model satu faktor yang diteorikan oleh rosenberg self esteem scale dapat diterima.Self-esteem is a character formation about someone and is an important factor in direct behavior related to various aspects of life. Without being equipped with self-esteem, individuals will find it difficult to overcome life's challenges and to feel various happiness in their lives. He also said that self-esteem contains the value of survival (survival value) which is a basic human need. This allows self-esteem to be able to contribute meaningfully to the next individual life process, as well as to healthy personal development. This study aims to examine the construct validity of the instrument. The data in this study were subjects who were in the process of taking education at the Ma'hadut Tholabah Babakan Islamic Boarding School in Lebaksiu, Tegal, amounting to 198 people. The method used is Confirmatory Factor Analysis (CFA) using LISREL 8.70 software. The results of this study indicate that 7 out of 10 items are unidimensional. This means that only 7 items measure only one factor so that the one-factor model theorized by Rosenberg's self-esteem scale can be accepted.
Publisher
LP2M Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta
Cited by
7 articles.
订阅此论文施引文献
订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献