Studi Perbandingan Sistem Pendidikan Dasar di Indonesia dan Finlandia

Author:

Muryanti Elise,Herman Yuli

Abstract

Indonesia berupaya memajukan pendidikan melalui program merdeka belajar yang memberikan kebebasan bagi guru dalam berinovasi, kreatif, dan belajar mandiri dalam melakukan penyelenggaraan pendidikan. Konsep merdeka belajar mengadopsi sistem pendidikan dari negara Finlandia yaitu memberikan kebebasan guru untuk berinovasi, mandiri, aktif, kreatif, dan inovatif dalam aktivitas pembelajaran. Penelitian ini menggunakan studi deskriptif komparatif yaitu membandingkan sistem pendidikan dasar di Indonesia dan Finlandia. Sumber data adalah data primer yang diperoleh melalui observasi pada anak kelas awal berusia 7-8 tahun. Sedangkan data sekunder menggunakan kajian literatur dan analisis video pelaksanaan kegiatan sistem pendidikan dari dua negara. Kemudian data dianalisis menggunakan metode deskriptif analisis. Berdasarkan hasil yang diperoleh Finlandia memiliki dukungan yang luar biasa dari pemerintah berupa adanya penyediaan fasilitas sekolah, kualifikasi guru, kesetaraan dan pemerataan pendidikan dibandingkan Indonesia. Disisi lain Indonesia dan Finlandia memiliki keunikan sistem pendidikan masing-masing dan telah menerapkan sistem pendidikan yang terbaik sesuai dengan kondisi dan kemampuan masing-masing negara.

Publisher

Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Subject

Computer Networks and Communications,Hardware and Architecture,Software

Reference22 articles.

1. Adha, M. A., Gordisona, S., Ulfatin, N., & Supriyanto, A. (2019). Analisis komparasi sistem pendidikan Indonesia dan Finlandia. Jurnal Studi Manajemen Pendidikan, 3(2). https://doi.org/10.29240/jsmp.v3i2.1102

2. Anak putus sekolah info grafis. (2019). Badan Pusat Statistik. https://ntt.bps.go.id/backend/images/Anak-Putus-Sekolah-ind.jpg

3. Ashleigh, F. (2020). Not All Finns Think Alike: Varying Views of Assessment in Finland. International Education Studies, 13(1), 1-10.

4. Baswedan, A. R. (2014). Gawat Darurat Pendidikan di Indonesia pendidikan Indonesia. In The Emergency of Indonesian Education (Vol. 1).

5. Daud, R. M. (2019). Sistem pendidikan Finlandia suatu alternatif sistem pendidikan Aceh. Indonesia: Fakutas Tarbiyah Dan Keguruan UIN Ar-Raniry, 53(9), 21-36.

Cited by 6 articles. 订阅此论文施引文献 订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献

1. Inovasi Pembelajaran PAI bagi Anak Usia Dini berdasarkan Nilai Pendidikan Finlandia menurut Timothy D. Walker;Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini;2023-11-03

2. Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Pelaksanaan Kurikulum Merdeka Belajar;Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini;2023-08-03

3. Persepsi Mahasiswa Pendidikan Dasar terhadap Gamifikasi dalam Pendidikan STEAM;Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini;2023-06-30

4. Pembangunan Karakter Toleransi pada Anak Usia Dini dan Implikasinya terhadap Ketahanan Pribadi;Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini;2022-12-05

5. Media Terivestor Karakter Animasi untuk Mengoptimalkan Kemampuan Pemecahan Masalah;Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini;2022-08-15

同舟云学术

1.学者识别学者识别

2.学术分析学术分析

3.人才评估人才评估

"同舟云学术"是以全球学者为主线,采集、加工和组织学术论文而形成的新型学术文献查询和分析系统,可以对全球学者进行文献检索和人才价值评估。用户可以通过关注某些学科领域的顶尖人物而持续追踪该领域的学科进展和研究前沿。经过近期的数据扩容,当前同舟云学术共收录了国内外主流学术期刊6万余种,收集的期刊论文及会议论文总量共计约1.5亿篇,并以每天添加12000余篇中外论文的速度递增。我们也可以为用户提供个性化、定制化的学者数据。欢迎来电咨询!咨询电话:010-8811{复制后删除}0370

www.globalauthorid.com

TOP

Copyright © 2019-2024 北京同舟云网络信息技术有限公司
京公网安备11010802033243号  京ICP备18003416号-3