Hubungan Asupan Vitamin B12 dan Asam Folat dengan Fungsi Kognitif Lansia

Author:

Setyowati Endang,Iman Santosa Noegroho,Kridawati Atik

Abstract

<p><em>This study used an analytic survey method with a cross sectional approach. The number of respondents in this study was 64 respondents. Data collection of vitamin B6, vitamin B12 and folic acid was measured by using a Semi-Quantitative Food Frequency Questionnaire (SQ-FFQ) and the cognitive function was measured using the Mini Mental State Examination (MMSE). Statistical analysis used Chi-Square and logistic regression risk factors.</em><em> </em><em>Elderly with impaired cognitive function was (70.3%). The test results using Chi-Square showed a significant value of vitamin vitamin B12 intake p = value 0,011 OR = 5,139. While the folic acid variable (p value </em><em>1.000</em><em>), gender (p value 1.000), age (p value 0.342), education (p value 1.000) and domicile (p value 0.420) had no significant relation with cognitive function of the elderly. Based on logistic regression risk factors analysis there was a relation between the intake of vitamin B12 and Folic Acid after being controlled with age and education of the elderly.</em><em> </em><em>Most of the elderly suffered from impaired cognitive function. This was caused by low intake of vitamin B12 and folic acid. Besides the majority of elderly had low education which leads to lack of knowledge on the importance of vitamin B12 and folic acid, therefore the intake was low.</em></p><p><em><br /></em></p><p>Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara asupan vitamin B12 dan asam folat dengan fungsi kognitif lansia. Metode penelitian menggunakan metode survei analitik dengan pendekatan cross sectional. Jumlah responden penelitian sebanyak 64. Pengambilan data vitamin B6, vitamin B12 dan asam folat diukur dengan menggunakan Semi Quantitative Food Frequency Questionaires (SQ-FFQ) dan fungsi kognitif diukur dengan menggunakan Mini Mental Examination (MMSE). Analisis statistik yang digunakan adalah Chi- Square dan regresi logistik faktor risiko. Lansia dengan gangguan fungsi kognitif sebesar (70,3%). Hasil uji dengan menggunakan Chi-Square menunjukkan nilai yang signifikan adalah asupan vitamin B12  p = value 0,011 dengan OR  = 5,139. Sedangkan pada variabel asam folat (p value 0,718), jenis kelamin (p value 1,000), umur (p value 0,342), pendidikan (p value 1,000) dan tempat tinggal (p value 0,420) tidak memiliki hubungan yang signifikan dengan fungsi kognitif lansia. Berdasarkan uji regresi logistik faktor risiko terdapat hubungan yang signifikan asupan vitamin B12 dan asam folat setelah dikontrol umur dan pendidikan lansia. Sebagian besar lansia mengalami gangguan fungsi kognitif. Hal ini disebabkan oleh rendahnya asupan B12 dan asam folat. Disamping itu pendidikan lansia mayoritas rendah berakibat rendahnya pengetahuan tentang pentingnya B12 dan asam folat sehingga asupannyapun rendah.</p><p><em><br /></em></p>

Publisher

Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi - LLDIKTI - Wilayah X

Cited by 1 articles. 订阅此论文施引文献 订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献

同舟云学术

1.学者识别学者识别

2.学术分析学术分析

3.人才评估人才评估

"同舟云学术"是以全球学者为主线,采集、加工和组织学术论文而形成的新型学术文献查询和分析系统,可以对全球学者进行文献检索和人才价值评估。用户可以通过关注某些学科领域的顶尖人物而持续追踪该领域的学科进展和研究前沿。经过近期的数据扩容,当前同舟云学术共收录了国内外主流学术期刊6万余种,收集的期刊论文及会议论文总量共计约1.5亿篇,并以每天添加12000余篇中外论文的速度递增。我们也可以为用户提供个性化、定制化的学者数据。欢迎来电咨询!咨询电话:010-8811{复制后删除}0370

www.globalauthorid.com

TOP

Copyright © 2019-2024 北京同舟云网络信息技术有限公司
京公网安备11010802033243号  京ICP备18003416号-3