UJI POTENSI ANTIJAMUR CANDIDA ALBICANS EKSTRAK DAUN GELINGGANG (CASSIA ALATA L.) DIBANDINGKAN DENGAN SEDIAAN DAUN SIRIH YANG BEREDAR DI PASARAN SECARA IN VITRO

Author:

Alioes Yustini,Kartika Amalia

Abstract

ABSTRAK           Candida albicansmerupakan salah satu contoh mikroorganisme patogenik penyebab infeksi pada bagianlumenorgan tubuh manusia yang berbentuk saluran. Candida albicanspada saluran reproduksi dan saluran urinaria wanita sering dikenal dengan “penyakit keputihan”. Salah satu cara mengatasi munculnya keputihan adalah dengan membersihkan daerah kewanitaan menggunakan larutan antiseptik seperti povidone iodine. Masyarakat pada umumnya juga menggunakan sediaan daun sirih yang telah beredar di pasaran. Sediaan ini juga dikenal sebagai antiseptik sehingga dapat menghambat pertumbuhan C. Albicans,selain daun sirih (Piper bitleL.), ternyata daun gelinggang atau ketepeng cina (Cassia alataL.) juga memiliki aktivitas antibakteri dan antijamur.           Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental dengan menggunakan isolat jamur C.albicans. Proses ekstraksi daun gelinggang dilakukan dengan teknik maserasi menggunakan pelarut metanol, alkohol 96%, dietil eter, dan infusa. Ekstrak dan SDS diuji aktivitas antijamurnya dengan menggunakan metode difusi agar menggunakan kertas cakram. Analisis uji ini dilakukan dengan mengukur zona hambatan ekstrak dan sediaan daun sirih terhadap pertumbuhan jamur.          Analisis nilai persentase aktivitas zona hambat ekstrak metanol daun C.alata menunjukkan tidak adanya perbedaan yang signifikan dengan SDS 1 (asymp. Sig.= 0,245) dan dengan SDS 2 (asymp. Sig. = 0,882) dalam menghambat pertumbuhan jamurC.albicans.Ekstrak metanol daun gelinggang memiliki efektifitas yang hampir sama dengan dua kelompok perlakuan SDS yang beredar di pasaran(SDS 1 dan SDS 2).Kata kunci: Antijamur, Candida albicans, sediaan daun sirih (SDS), ekstrak daun Gelinggang (Cassia alata L.). ABSTRACT Candida albicans is one of pathogenic microorganisms that cause infections in the lumen of the organs of human body in the shape of the channel. Candida albicans in the reproductive tract and women urunaria tract is often known as "diseases of vaginal discharge". One way of overcoming the appearance of vaginal discharge is to clean the area using an antiseptic solution of femininity such as povidone iodine. Society in General also use material of betel leaf that has been circulating in the market. This material is also known as an antiseptic so that it can inhibit the growth of C. albicans. In addition to the betel leaf (Piper bitle l.), turns the leaves gelinggang or Chinese ketepeng (Cassia alata L.) also has antibacterial and antifungal activity.             The objective of this study was to compare the test potential antifungal Candida albicans gelinggang leaves (Cassia alata L.) with material of betel leaf that already circulating in the market(SDS).This research is experimental research using fungal isolates of C. albicans. The extraction process of leaf gelinggang done with the technique of maceration using methanol solvent, 96% alcohol, diethyl ether, and infusa. Extract and SDS tested of antifungal activity by using diffusion method using paper discs. The analysis of the test is done by measuring the resistance zone extracts and preparations betel leaf against mold growth.         The analysis of the value of the percentage of the activity of the methanol extracts of the leaves of the inhibitory zones c. alata indicates the absence of a significant difference with the SDS 1 (asymp. Sig. = 0.245) and with SDS 2 (asymp. Sig. = 0.882) in inhibiting the growth of c. albicans yeast.The methanol extract of gelinggang leaves treatment has effectiveness similar to the treatment of the two groups of SDS (SDS 1 and SDS 2) that is circulating in the market.Keywords: Antifungal preparations, Candida albicans, Betel leaf (SDS), Gelinggang leaf extract (Cassia alata L.).

Publisher

Universitas Airlangga

Reference15 articles.

1. Zubier F, Bramono K, Widaty S, Nilasari H, LouisaM, Rosana Y. Efikasi sabun ekstrak sirih merah dalam mengurangi gejala keputihan fisiologis. Majalah Kedokteran Indonesia. 2010; 60(1).

2. Hawkins, Bourne. Text book of gynaecology. Edisi ke-15. USA: Elsevier Publication; 2011.

3. Berek JS, Berek, Novak. Gynecology. Edisi ke-14. USA: Lippincott Williams & Wilkins Publishers; 2007.

4. Wijayanti RE, Hardjito K, Yuliati S. Gambaran cara-cara penanganan keputihan yang dilakukan oleh remaja putri usia 16-18 tahun di MAN 3 Kediri. Jurnal Penelitian Kesehatan Suara Forikes. Ponorogo. 2011;II(4).

5. Syamsuhidayat, S. dan Ria,J.1991. Inventarisasi Tanaman Obat Indonesia. Jakarta : Mogeraw Hill. Inc

Cited by 1 articles. 订阅此论文施引文献 订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献

同舟云学术

1.学者识别学者识别

2.学术分析学术分析

3.人才评估人才评估

"同舟云学术"是以全球学者为主线,采集、加工和组织学术论文而形成的新型学术文献查询和分析系统,可以对全球学者进行文献检索和人才价值评估。用户可以通过关注某些学科领域的顶尖人物而持续追踪该领域的学科进展和研究前沿。经过近期的数据扩容,当前同舟云学术共收录了国内外主流学术期刊6万余种,收集的期刊论文及会议论文总量共计约1.5亿篇,并以每天添加12000余篇中外论文的速度递增。我们也可以为用户提供个性化、定制化的学者数据。欢迎来电咨询!咨询电话:010-8811{复制后删除}0370

www.globalauthorid.com

TOP

Copyright © 2019-2024 北京同舟云网络信息技术有限公司
京公网安备11010802033243号  京ICP备18003416号-3