COOPERATIVE LEARNING SEBAGAI STRATEGI PENANAMAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN DI SEKOLAH

Author:

Baehaqi M Lutfi

Abstract

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) merupakan mata pelajaran yang memiliki misi sebagai pendidikan karakter, nilai dan moral Pancasila, pengembangan komitmen terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), dan penghayatan terhadap filosofi Bhinneka Tunggal Ika. Peran PPKn adalah menanamkan nilai-nilai karakter yang luhur kepada peserta didik agar menjadi manusia yang cerdas dan baik, sesuai dengan nilai-nilai Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Kajian ini bertujuan mendeskripsikan model cooperative learning dalam pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan sebagai strategi penanaman karakter di sekolah. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Pengumpulan data menggunakan studi kepustakaan yang berupa  buku, jurnal, artikel, dokumen, dan lain sebagainya. Data yang terkumpul dianalisis secara kualitatif dengan cara berpikir induktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidikan karakter dalam pembelajaran PPKn harus sesuai dengan karakteristik pembelajaran PPKn dan tujuan pendidikan karakter, memiliki prosedur yang mengorganisasikan pemahaman serta pengalaman belajar peserta didik dan harus terintegrasi dengan lingkungannya, mampu mengintegrasikannya dengan fenomena sosial atau fenomena kewarganegaraan. Model cooperative learning dalam pembelajaran PPKn harus logis dan memiliki landasan berpikir yang konkret, mencakup konteks akademik sesuai dengan materi dan kompetensi yang hendak dicapai, serta mendorong peserta didik untuk berperan aktif, berpikir kritis, memaksimalkan bakat, minat, dan potensinya. Kata Kunci: Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, penanaman karakter, pembelajaran kooperatif. COOPERATIVE LEARNING AS CHARACTER PLANTING STRATEGY IN LEARNING OF PANCASILA AND CIVIC EDUCATION IN SCHOOLS Abstrack: Pancasila and Civic Education (PPKn) is a subject that has a mission as character education, values and morals of Pancasila, the development of a commitment to the Unitary State of the Republic of Indonesia (NKRI), and appreciation of the philosophy of Unity in Diversity. The role of PPKn is to instill noble character values to students to become intelligent and good human beings, in accordance with the values of the Pancasila and the 1945 Constitution of State of the Republic of Indonesia. This study aimed to describe the cooperative learning model in learning Pancasila and Civic Education as a character planting strategy in school. This research is a qualitative descriptive study. Data collection used library research in the form of books, journals, articles, documents, and so forth. The collected data is analyzed qualitatively by inductive thinking. The results showed that character education in PPKn learning must be in accordance with the characteristics of PPKn learning and character education objectives, have procedures that organize students' understanding and learning experience and must be integrated with their environment, able to integrate it with the social or citizenship phenomena. The cooperative learning model in learning PPKn must be logical and have a concrete foundation for thinking, covering the academic context in accordance with the material and competencies obtained, and encouraging students to play an active role, think critically, maximize their talents, interests, and potencies. Keywords: Pancasila and Civic Education, character planting, cooperative learning

Publisher

Universitas Negeri Yogyakarta

Subject

General Engineering

Cited by 2 articles. 订阅此论文施引文献 订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献

同舟云学术

1.学者识别学者识别

2.学术分析学术分析

3.人才评估人才评估

"同舟云学术"是以全球学者为主线,采集、加工和组织学术论文而形成的新型学术文献查询和分析系统,可以对全球学者进行文献检索和人才价值评估。用户可以通过关注某些学科领域的顶尖人物而持续追踪该领域的学科进展和研究前沿。经过近期的数据扩容,当前同舟云学术共收录了国内外主流学术期刊6万余种,收集的期刊论文及会议论文总量共计约1.5亿篇,并以每天添加12000余篇中外论文的速度递增。我们也可以为用户提供个性化、定制化的学者数据。欢迎来电咨询!咨询电话:010-8811{复制后删除}0370

www.globalauthorid.com

TOP

Copyright © 2019-2024 北京同舟云网络信息技术有限公司
京公网安备11010802033243号  京ICP备18003416号-3