Penggunaan E-Commerce sebagai Upaya Pengembangan Usaha Kecil dan Menengah dalam Pemasaran Kerajinan Bambu di Desa Gunung Sari Lombok Barat

Author:

Suriyati Suriyati,Rahima Phyta,Rismayati Ria

Abstract

Saat ini perkembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) didukung dengan perkembagnan teknologi. Adanya revolusi industry 4.0 memberikan dampak positif terhadap perkembangan dunia usaha. Banyaknya Platform yang digunakan dalam pengembangan usaha yang berdasarkan pada keinginan Wirausaha untuk mengembangkan bisnisnya secara lebih luas sangat diminati oleh para UMKM, sehingga tim pengabdian mencoba menajadi perantara bagi UMKM tersebut. Pelatihan e-Commerce pada industry rumah tangga memberikan manfaat pada pelaku UMKM di Desa Gunung Sari Lombok Barat (Sasak Bambo). Tujuannya adalah untuk memperluas dan mengembangkan usaha yang dijalani agar berkembang menjadi lebih basar hingga ke ranah Global. Dengan adaanya Website e-Commerce ini maka pelaku UMKM bisa lebih memfokuskan kegiatan pemasaran secara jauh lebih luas dengan konsumen yang beragam dan tentunya dapat membantu pemerintah dalam meningkatkan perekonomian terutama di daerah Desa, sehingga menjadi peluang bagi desa-desa lainnya untuk dapat bersaing di kancah nasional maupun dikancah internasional. Metode yang digunakan adalah dengan memberikan tutorial penggunaan e-commerce Lazada khusunya bagi mitra pengabdian. Alur yang dibuat oleh UMKM yaitu dimulai dari proses pembuatan akun pemesanan, proses penjualan dan stok barang dapat dilakukan dengan cepat dan akurat, sehingga dapat membantu memonitoring usaha dan juga tentunya dapat meningkatkan omset penjualan bagi pelaku usaha.

Publisher

Sekawan Institute

Reference12 articles.

1. Ardiyanto, A.V. (2016) Penerapan Fuzzy Database Model Tahani dalam Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Mobil Sew. Universitas Sanata Dharma.

2. Bahrial, D.A. (2021) ‘Kerajinan Anyaman Bambu Di Desa Loyok, Sikur, Lombok Timur’, Jurnal Pendidikan Seni Rupa Undiksha, 10(3), pp. 147–154. doi:10.23887/jjpsp.v10i3.32691.

3. Irmawati, D. (2011) ‘Jurnal Ilmiah Orasi Bisnis – ISSN: 2085-1375 Edisi Ke-VI, November 2011’, Jurnal Ilmiah Orasi Bisnis, 4(November), pp. 113–121.

4. Lesmana, I.P.D., Widiawan, B. and Hartadi, D.R. (2018) ‘Pengembangan Pemasaran Online Kerajinan Anyaman Bambu Antirogo Jember Melalui Media Internet’, Jurnal Bakti Masyarakat Indonesia, 1(1), pp. 17–24.

5. Ningrum, A.A., Ansari, R. and Suryana, Y. (2023) ‘Pengenalan Teknik SEO Dalam Upaya Meningkatkan Pemasaran Toko Online Pada Pengrajin Kain Sasirangan ( Introduction The SEO Techiques To Improve Online Store Marketing At Sasirangan Fabric Artisan )’, 1(2), pp. 69–74.

同舟云学术

1.学者识别学者识别

2.学术分析学术分析

3.人才评估人才评估

"同舟云学术"是以全球学者为主线,采集、加工和组织学术论文而形成的新型学术文献查询和分析系统,可以对全球学者进行文献检索和人才价值评估。用户可以通过关注某些学科领域的顶尖人物而持续追踪该领域的学科进展和研究前沿。经过近期的数据扩容,当前同舟云学术共收录了国内外主流学术期刊6万余种,收集的期刊论文及会议论文总量共计约1.5亿篇,并以每天添加12000余篇中外论文的速度递增。我们也可以为用户提供个性化、定制化的学者数据。欢迎来电咨询!咨询电话:010-8811{复制后删除}0370

www.globalauthorid.com

TOP

Copyright © 2019-2024 北京同舟云网络信息技术有限公司
京公网安备11010802033243号  京ICP备18003416号-3