PENGEMBANGAN PRODUK JENANG PACITAN DENGAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD) DI INTEGRASIKAN DENGAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) GUNA MENDUKUNG PERKEMBANGAN USAHA KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN PACITAN”
-
Published:2016-11-01
Issue:3
Volume:6
Page:
-
ISSN:2622-5131
-
Container-title:JURNAL TEKNIK INDUSTRI
-
language:
-
Short-container-title:j. teknik industri
Author:
Yuliarty Popy,Fadhilah Agus
Abstract
<p>Pertumbuhan sektor pariwisata di Kabupaten Pacitan saat ini membuat para produsen oleh-oleh<br />di Pacitan bersaing untuk menempatkan produknya sebagai produk unggulan di Kabupaten<br />Pacitan. Sehingga setiap produsen dituntut untuk terus berinovasi terhadap produknya untuk bisa<br />memenangkan persaingan tersebut sehingga bisa unggul dari produk yang dihasilkan oleh<br />produsen lainnya. CV. Sari Rasa adalah sebuah produsen Jenang asli Pacitan. Rumusan masalah<br />dalam penelitian ini adalah bagaimana mengetahui atribut – atribut sebagai landasan upaya<br />perbaikan produk Jenang Pacitan sebagai produk yang sesuai dengan selera konsumen dan<br />bagaimana mengetahui pilihan rasa produk jenang yang sesuai dengan perspsi konsumen. Metode<br />penelitian dalam penelitian ini adalah Quality Function Deployment dan Analytical Hierarchy<br />Process (AHP) untuk mencari alternatif pilihan rasa yang sesuai dengan persepsi konsumen. Hasil<br />dari penelitian ini adalah Jenang Pacitan produksi CV. Sari Rasa lebih disukai oleh konsumen<br />daripada yang diproduksi oleh produsen lainnya. Hal ini dapat dilihat dari total rata-rata pada<br />pengujian 171 responden menunjukkan produk Sari Rasa mendapat respon yang Agak Suka (4),<br />sedangkan produsen lain mendapatkan respon biasa (3). Berdasarkan metode AHP yang<br />dilakukan untuk mencapai Produk Jenang yang sesuai dengan persepsi konsumen maka jenang<br />rasa pisang bisa dijadikan alternative pilihan rasa yaitu dengan nilai vektor prioritas sebesar 0.354,<br />jenang rasa asli 0.344, dan jenang rasa durian 0.302</p>
Publisher
Universitas Trisakti
Cited by
1 articles.
订阅此论文施引文献
订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献
1. Integration of quality function deployment (QFD) and analytical hierarchy process (AHP) to improve student information system;INTERNATIONAL CONFERENCE ON INDUSTRIAL, ENTERPRISE, AND SYSTEM ENGINEERING: Collaboration of Science, Technology, and Innovation Toward Sustainable Development;2023