Author:
Ashidiqie Mughni Labib Ilhamuddin Is
Abstract
AbstrakWabah Covid-19 yang terjadi di Cina telah menjadi pandemi baru karena telah menyebar keberbagai negara, tak terkecuali Indonesia. Karenanya, pemerintah terus berupaya guna memutus mata rantai dari wabah covid-19 ini. Salah satu upayanya ialah dengan menerapkan kebijakan Work from Home (WFH) dengan maksud untuk belajar, bekerja dan beribadah di rumah. Penerapan kebijakan tersebut mengindikasikan bahwa keluarga dapat menjadi garda terdepan untuk mencegah persebaran Covid-19. Disisi lain, keluarga juga memiliki peran dan fungsi yang bisa dilakukan sebagai upaya melawan dan mencegah persebaran wabah Covid-19. Dengan menjalankan peran dan fungsi keluarga tersebut, merupakan suatu gerakan gotong royong nasional antara masyarakat dan pemerintah untuk membasmi, melawan dan memutus persebaran Covid-19, sehingga bangsa Indonesia dapat mengalahkan wabah tersebut dan kembali seperti sediakala.Kata Kunci: Covid-19, Keluarga, Peran, Fungsi
Publisher
LP2M Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta
Cited by
5 articles.
订阅此论文施引文献
订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献