Potensi Tanaman Sukun (Artocarpus altilis) Sebagai Agen Antiinflamasi dan Antidiabetes

Author:

Ni Gusti Ayu Diantari ,Debby Yunita ,Maria Aurelia Afila Tutonugi ,Theresia Helena Tokan ,Teresia Kiki Oktavianti ,Florentinus Dika Octa Riswanto ,Dewi Setyaningsih

Abstract

Latar belakang: Artocarpus altilis adalah tumbuhan yang setiap bagiannya berkhasiat untuk kesehatan. Di Indonesia, penyebaran tanaman sukun hanya ditemukan di tempat tertentu dan belum dibudidayakan, namun tanaman ini kaya akan senyawa flavonoid, tanin dan saponin yang berpotensi sebagai antidiabetes dan antiinflamasi. Diabetes tipe 2 adalah sekelompok gangguan metabolik yang ditandai dengan kondisi hiperglikemia dan dapat disebabkan karena kurangnya produksi maupun gangguan pada kerja insulin. Penyakit ini merupakan penyakit degeneratif yang menjadi masalah kesehatan di dunia. Tata laksana diabetes dilakukan dengan modifikasi gaya hidup dan dibantu dengan penggunaan obat-obatan antidiabetes maupun terapi insulin. Inflamasi merupakan reaksi lokal tubuh yang ditandai dengan gejala tertentu. Pengobatan inflamasi dengan menggunakan obat sintetik banyak menimbulkan efek samping. Tujuan: Review ini dibuat untuk memberikan informasi tentang aktivitas antidiabetes dan antiinflamasi pada tanaman sukun. Hasil: Senyawa dengan aktivitas antidiabetik dari tanaman sukun dihasilkan oleh bagian batang, daun, dan buah yang diperoleh dari serangkaian hasil pengujian yang dimulai dengan uji fitokimia, dilanjutkan dengan pengujian aktivitas antidiabetes secara in vivo, in vitro, dan uji kalorimetri AlCl, aktivitas antiinflamasi dihasilan oleh bagian daun dan buah yang dibuktikan dari hasil pengujian aktivitas antiinflamasi secara in vitro dan in vivo. Kesimpulan: Tanaman sukun berpotensi dikembangkan sebagai pengobatan alternatif untuk penyakit diabetes dan mengatasi inflamasi.

Publisher

PT Dexa Medica

Reference66 articles.

1. Junejo JA, et al. New flavonoid with antidiabetic and antioxidant potential from tetrastigma angustifolia (Roxb.) Deb leaves. Brazilian Journal of Pharmaceutical Sciences, 2020;56:1–15. doi: 10.1590/S2175-97902019000418806.

2. World Health Organization. WHO Reveals Leading Causes of Death and Disability Worldwide. World Health Organization. 2020. Available at: https://www.who.int/news/item/09-12-2020-who-reveals-leading-causes-of-death-and-disability-worldwide-2000-2019 (Accessed: 21 October 2021).

3. Kemenkes RI. Cegah, Cegah, dan Cegah: Suara Dunia Perangi Diabetes, Kemenkes RI. 2018. Available at: https://www.kemkes.go.id/article/view/18121200001/prevent-prevent-and-prevent-the-voice-of-the-world-fight-diabetes.html (Accessed: 21 October 2021).

4. Riasari H, et al. Antibacterial and Antifungal Activities of Various Bread Fruit Leaves (Artocarpus altilis (Parkinson) Fosberg). International Journal of Pharmaceutical Sciences and Research 2017;8(3):1066–73. doi: 10.13040/IJPSR.0975-8232.8(3).1066-73.

5. Chen L, et al. Inflammatory responses and inflammation-associated diseases in organs, Oncotarget 2018;9(6):7204–18. doi: 10.18632/oncotarget.23208.

同舟云学术

1.学者识别学者识别

2.学术分析学术分析

3.人才评估人才评估

"同舟云学术"是以全球学者为主线,采集、加工和组织学术论文而形成的新型学术文献查询和分析系统,可以对全球学者进行文献检索和人才价值评估。用户可以通过关注某些学科领域的顶尖人物而持续追踪该领域的学科进展和研究前沿。经过近期的数据扩容,当前同舟云学术共收录了国内外主流学术期刊6万余种,收集的期刊论文及会议论文总量共计约1.5亿篇,并以每天添加12000余篇中外论文的速度递增。我们也可以为用户提供个性化、定制化的学者数据。欢迎来电咨询!咨询电话:010-8811{复制后删除}0370

www.globalauthorid.com

TOP

Copyright © 2019-2024 北京同舟云网络信息技术有限公司
京公网安备11010802033243号  京ICP备18003416号-3