Author:
Raihanny Yasmin,Kuswati Kuswati
Abstract
Pendidikan kesehatan adalah untuk mengubah pengetahuan, sikap dan keterampilan individu atau kelompok masyarakat di bidang kesehatan, mempromosikan dan mempertahankan pola hidup sehat, serta aktif dalam mencapai kesehatan yang optimal. Tujuan Penelitian ini yaitu untuk melihat “pengaruh pendidikan kesehatan kanker payudara terhadap pengetahuan, perilaku, dan keterampilan SADARI pada Wanita usia subur yang berkunjung ke PMB Utami Dewi di Cihideung Bogor tahun 2023”. Metode Penelitian ini adalah menggunakan Quasi Eksperimen dengan design penelitian rancangan one group pretest posttest. Maka sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 responden. Instrument penelitian ini menggunakan kuesioner yang berisi pengetahuan, perilaku, dan keterampilan mengenai SADARI. Berdasarkan hasil uji paired sample t test menunjukkan nilai signifikansi 0,000 sehingga dapat disimpulkan bahwa “pendidikan kesehatan kanker payudara berpengaruh terhadap pengetahuan, perilaku dan keterampilan sadari pada wanita usia subur yang berkunjung ke Pmb Utami Dewi Di Cihideung Bogor Tahun 2023.”
Publisher
Indonesian Journal Publisher
Reference28 articles.
1. Alfiyah, N., Solehati, T., & Sutini, T. (2018). Gambaran Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Seksual Pranikah Pada Remaja Smp. Jurnal Pendidikan Keperawatan Indonesia, 4(2), 131–139. Https://Doi.Org/10.17509/Jpki.V4i2.10443
2. Angrainy, R. (2017). Hubungan Pengetahuan, Sikap Tentang Sadari Dalam Mendeteksi Dini Kanker Payudara Pada Remaja. Jurnal Endurance, 2(2), 232. Https://Doi.Org/10.22216/Jen.V2i2.1766
3. Arlyana Hikmanti, D. F. (2018). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Kanker Payudara Dan Periksa Payudara Sendiri Terhadap Pengetahuan, Persepsi, Dan Ketrampilan Ibu Kanker Payudara Dan Periksa Payudara Sendiri. Viva Medika, 11, 1–7.
4. Aseri, N. F. W., Nulhakim, L., & Siregar, N. (2023). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Sadari Terhadap Pengetahuan, Sikap Dan Keterampilan Wanita Usia Subur Di Desa Silva Rahayu Tahun 2023. Aspiration Of Health Journal, 1(4), 618–628. Https://Doi.Org/10.55681/Aohj.V1i4.226
5. Banurea. (2017). Pengetahuan Dan Perilaku Deteksi Dini Kanker Payudara Melalui Sadari Pada Mahasiwi Stikes Kupang. Universitas Udayana.