Perbandingan prestasi belajar peserta didik yang tinggal di Desa dan Kota pada masa Pandemi Covid-19
-
Published:2022-06-04
Issue:3
Volume:1
Page:141-150
-
ISSN:2808-5299
-
Container-title:Sriwijaya Journal of Sport
-
language:
-
Short-container-title:Sriwij. j. Sport
Author:
Aisah Leila Nur,Muharram Nurahmad,Kurniawan Wing Prasetya,Pratama Budiman Agung
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana hasil prestasi belajar siswa sekolah dasar setelah melakukan pembelajaran online. Pada penelitian ini peneliti menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif dengan pengambilan subjek secara random sampling kepada siswa sekolah dasar yang berdomisili di desa Puncu dan di Kota Kediri yang terdiri dari 6 sekolah dan responden sebanyak 142 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan angket. Dalam penelitian ini pengujian hipotesis menggunakan uji t. Kesimpulan akhir dari hasil penelitian ini yaitu ditemukan adanya perbandingan prestasi belajar siswa sekolah dasar yang berdomisili di kota dan di desa memiliki perbedaan prestasi belajar setelah diadakannya pembelajaran online. Prestasi siswa yang berdomisili di desa memiliki persentase 35,92% sedangkan prestasi belajar siswa yang berdomisili di kota memiliki persentase 64,08%.Berdasarkan kesimpulan hasil penelitian, sistem pembelajaran online yang diterapkan di Indonesia akibat dampak pandemi Covid-19 harus tetap dilakukan secara kompleks. Guru diharapkan tetap memberikan materi pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan atau PJOK kepada siswa sesuai dengan kompetensi inti dan kompetensi dasar yang telah ditetapkan agar siswa tetap aktif, cakap dan tetap sehat selama di rumah.
Publisher
Universitas Sriwijaya (Relawan)
Cited by
1 articles.
订阅此论文施引文献
订阅此论文施引文献,注册后可以免费订阅5篇论文的施引文献,订阅后可以查看论文全部施引文献