Author:
Ulfah Yetty Faridatul,Khasanah Uswatun,Fatchurrohman Mukhlis,Muslimah Eva,Nurhanifa Faurina
Abstract
Guru sangat berpengaruh terhadap peningkatan kualitas pendidikan nasional. Selain mengajar di kelas, seorang guru sudah selayaknya mengembangkan kompetensi yang juga bertujuan untuk pengembangan diri. Salah satu cara untuk guru dalam mengembangkan kemampuan dan kompetensi adalah mengikuti pelatihan penulisan karya tulis ilmiah. Artikel ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana sikap dan respon para guru Kementerian Agama Kabupaten Karanganyar di lingkungan Madrasah Ibtidaiyah Negeri dan Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah. Hasil dari pelatihan ini adalah para guru cukup responsif dan antusias dengan diadakannya pelatihan karya tulis ilmiah ini. Selain itu, Dari 55 guru, terdapat 20 guru yang akhirnya dapat melanjutkan penelitian yang lebih mendalam mengingat mereka sudah membuat kerangka tulisan yang baik.
Publisher
Universitas Nusantara PGRI Kediri
Subject
Materials Chemistry,Economics and Econometrics,Media Technology,Forestry
Reference11 articles.
1. Akbar, A. (2021). Pentingnya Kompetensi Pedagogik Guru. JPG: Jurnal Pendidikan Guru, 2(1), 23–30. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.32832/jpg.v2i1.4099
2. Darmadi, H. (2015). Tugas, peran, kompetensi, dan tanggung jawab menjadi guru profesional. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 13(2), 161–174. https://doi.org/https://doi.org/10.31571/edukasi.v13i2.113
3. Emaliana, I. Rahmiati, I.I., Suwarso, P.N., Inayati, D. (2019). Pelatihan penulisan karya ilmiah bagi guru MGMP bahasa Inggris SMA/MA se-Malang Raya. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 273–279. https://doi.org/https://doi.org/10.31849/dinamisia.v3i2.3380
4. Farida, U., & Pratiwi, Y. (2018). Peran sertifikasi terhadap kinerja guru di SMA Negeri 1 Ponorogo. In In Seminar Nasional dan Call for Paper III Fakultas Ekonomi. https://seminar.umpo.ac.id/index.php/SEMNASFEUMPO/article/view/46/47
5. Harini, S., & Widhiyoga. (2019). Pelatihan Pembuatan Karya Ilmiah Digital Bagi Guru-Guru Perempuan Smk Negeri 4 Surakarta Guna Menghadapi Revolusi Industri 4.0. Adi Widya: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1). https://doi.org/https://doi.org/10.33061/awpm.v3i1.3212